Ketahanan Pangan Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Bersama Masyarakat

Senin, 8 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HARAPANSINARPAGI.COM, PAPUA TENGAH | 8/7/2024 – Dalam rangka meringankan beban dan membantu masyarakat pedalaman Papua Satgas Mobile Yonif 323/BP Pos Beoga bercocok tanam bersama masyarakat di Kampung Milawak, Distrik Beoga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, Minggu kemarin (07/07/2024).

Danpos Beoga Lettu Inf Ari Surahman mengatakan kegiatan ini merupakan sebagai bentuk kepedulian prajurit dalam membantu masyarakat di kampung-kampung pedalaman Papua, Kami melihat banyak masyarakat yang belum paham cara berkebun dengan baik dan efisien untuk menghasilkan tanaman yang berkualitas saat panen.

Baca juga:  Penggeledahan di SMKN 1 Larantuka Oleh Kejaksaan Terkait Dugaan Korupsi Dana BOS

Selain membantu petani dan masyarakat dalam penyiapan lokasi lahan, disela-sela waktu yang ada juga memberikan motivasi dan cara bercocok tanam serta memberikan bibit tanaman kepada masyarakat,Dengan harapan petani dan masyarakat bisa lebih baik dalam bercocok tanam sehingga bisa menghasilkan panen yang maksimal dan bisa dirasakan hasilnya demi mendukung kehidupan sehari-hari,” katanya.

Mama Jean (39) selaku Masyarakat Kampung Milawak mengucapkan terima kasih kepada personil satgas yang telah membantu masyarakat dengan membantu kami bercocok tanam, membagikan bibit sayuran, memberikan motivasi bercocok tanam untuk meningkatkan kemampuan kami dalam bercocok tanam sehingga hasilnya lebih baik.

Baca juga:  Sekda Kabupaten Tangerang Apresiasi Dedikasi Mahasiswa pada Wisuda STIH PAINAN

Autentikasi : Pen Satgas Mobile Yonif 323/BP Kostrad

Berita Terkait

Uang THR dan Kebersihan di Pasar Curug: Pedagang Sebut Wajar dan Tidak Memberatkan
Kupon Sembako Murah Bertebaran! Kecamatan Kelapa Dua Siap Ringankan Beban Warga di Bulan Suci
Black Owl dan Monkey King Diduga Beroperasi, Warga Ancam Tindak Tegas
Pawai Tarhib Ramadhan di Karang Anyar, Ajang Pemersatu Warga Kota Tangerang
Surat Edaran Uji Kompetensi Tanda Tangan oleh Plh. Sekda Terbit Lagi, Pj. Bupati Diam Seribu Bahasa
Pasca Pilkada, Karang Taruna Harus Jadi Agent Social of Change Kawal Pembangunan Pemimpin Baru
Angkatan Muda Siliwangi Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kota Depok Selama Pilkada
Panglima Nero Ingatkan Kejati Lampung Jangan Tebang Pilih Bongkar Kasus 271 M
Berita ini 12 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 02:02

Uang THR dan Kebersihan di Pasar Curug: Pedagang Sebut Wajar dan Tidak Memberatkan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:59

Kupon Sembako Murah Bertebaran! Kecamatan Kelapa Dua Siap Ringankan Beban Warga di Bulan Suci

Senin, 17 Maret 2025 - 04:35

Black Owl dan Monkey King Diduga Beroperasi, Warga Ancam Tindak Tegas

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:16

Pawai Tarhib Ramadhan di Karang Anyar, Ajang Pemersatu Warga Kota Tangerang

Jumat, 20 Desember 2024 - 02:39

Surat Edaran Uji Kompetensi Tanda Tangan oleh Plh. Sekda Terbit Lagi, Pj. Bupati Diam Seribu Bahasa

Berita Terbaru