CV.Pantura Jaya Kontruksi Diduga mengerjakan Proyek U-ditch Asal jadi, LSM JPK DPW Banten Akan Layangkan Surat Ke Camat Kelapa Dua

Rabu, 30 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KETUA JPK DPW BANTEN

KETUA JPK DPW BANTEN

HARIANSINARPAGI.COM, TANGERANG |Menindak lanjuti pemberitaan tempo lalu mengenai proyek u-ditch milik CV. Pantura Jaya Kontruksi yang diduga pelaksanaanya tidak sesuai dengan Rencana Anggaran Biaya (RAB). Pasalnya, jika dilihat dari segi spesifikasi, standar dan kualitasnya, pihak kontraktor sepertinya ingin mencari keuntungan yang tidak wajar. Selasa, 29/10/2024.

Proyek yang berlokasi di Perumahan Dasana Indah, RW 016, Kelurahan Bojong Nangka, Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang ini terindikasi melakukan pengurangan material dan dapat dibilang jauh dari kata normatif.

Baca juga:  Panglima Nero Ingatkan Kejati Lampung Jangan Tebang Pilih Bongkar Kasus 271 M

Karena dalam pemasangan u-ditch ini diduga tidak menggunakan mortar atau ampar pasir sebagai lapisan bawahnya. Walaupun kelihatannya sepele, mortar/pasir ini sangat berpengaruh pada kestabilan u-ditch supaya tidak mudah goyang dan rata.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nah loh, namun perihal itu sepertinya dianggap tidak terlalu penting oleh CV. Pantura Jaya Kontruksi, pasalnya pihaknya memaksakan menurunkan u-ditch dalam kondisi banjir/tergenang air dan tidak menyurutkan nya terlebih dahulu untuk melapisi bagian bawah dengan mortar.

Baca juga:  Rian Nopandra Kembali Diamanatkan Pimpin PWI di Tanah Jawara

Menyikapi hal itu, Ketua Jaringan Pemberantasan Korupsi (JPK) DPW Banten, Muslik S. Pd, menyatakan akan mengirim surat resmi untuk meminta audiensi dengan Camat selaku Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Kecamatan Kelapa Dua.

“Kami akan meminta penjelasan resmi dari Pengawasnya, sudah tahu ada kesalahan teknis kok didiamkan, harusnya dari awal ditegur dan istirahatkan pekerjaannya, karena pengawas punya hak,” paparnya.

Baca juga:  Percepatan Temu Karya Daerah Karang Taruna Kota Tangerang Dianggap Cacat Administrasi

Lantas kata Muslik, tugas dan fungsinya ada pengawasan apa, jika ada yang tidak sesuai namun dibiarkan saja, kami minta camat Kelapa Dua untuk hadirkan kontraktornya saat audiensi nanti.

“Nanti kami akan tindak lanjuti hingga inspektorat, dan meminta untuk melakukan audit menyeluruh di Kecamatan Kelapa Dua,” ungkap Muslik kepada Wartawan.

Sampai berita ini diterbitkan belum ada pernyataan resmi dari Camat Kelapa Dua.

Penulis : Red

Berita Terkait

Surat Edaran Uji Kompetensi Tanda Tangan oleh Plh. Sekda Terbit Lagi, Pj. Bupati Diam Seribu Bahasa
Pasca Pilkada, Karang Taruna Harus Jadi Agent Social of Change Kawal Pembangunan Pemimpin Baru
Angkatan Muda Siliwangi Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kota Depok Selama Pilkada
Panglima Nero Ingatkan Kejati Lampung Jangan Tebang Pilih Bongkar Kasus 271 M
Buruh AB3 Kota Tangerang Tuntut Kenaikan UMK 2025 Berdasarkan Kebutuhan Hidup Layak sebesar 11,56%
Dewan Pembina DPP PWDPI, Ike Edwin Adakan Diskusi Publik Di LGK Terkait Kasus Perlindungan Anak
Heboh! Camat Kelapa Dua dan TP PKK Buka Lomba Senam yang Penuh Semangat untuk Rayakan Hari Jadi Kabupaten Tangerang!
Ketum PWDPI Bongkar Pemicu Devisit di Lampung*
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 02:39

Surat Edaran Uji Kompetensi Tanda Tangan oleh Plh. Sekda Terbit Lagi, Pj. Bupati Diam Seribu Bahasa

Rabu, 18 Desember 2024 - 06:59

Pasca Pilkada, Karang Taruna Harus Jadi Agent Social of Change Kawal Pembangunan Pemimpin Baru

Sabtu, 16 November 2024 - 13:37

Angkatan Muda Siliwangi Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kota Depok Selama Pilkada

Minggu, 10 November 2024 - 22:01

Panglima Nero Ingatkan Kejati Lampung Jangan Tebang Pilih Bongkar Kasus 271 M

Rabu, 6 November 2024 - 20:15

Buruh AB3 Kota Tangerang Tuntut Kenaikan UMK 2025 Berdasarkan Kebutuhan Hidup Layak sebesar 11,56%

Berita Terbaru